Fasilitas Perpustakaan Universitas Dwijaya memiliki 2 lantai, dan mempunyai koleksi buku yang sangat lengkap untuk menunjang kebutuhan para mahasiswa. Buku yang ada di perpustakaan juga terbuka untuk umum, mahasiswa bisa meminjam buku untuk kebutuhan kuliahnya.